metrokendari

Berita Terkini Sulawesi Tenggara

Minggu, 23 Februari 2025

Waspada! Spesialis Pencuri Tabung Gas LPG Mulai Marak Beraksi di Konawe

Aksi pelaku curi tabung gas terekam CCTV milik kios warga di Desa Besulutu, Kecamatan Pondidaha, Konawe , Jumat (2/7/2021) Dok. metrokendari.id

Dengan cepat, pelaku langsung mengambil dua buat tabung gas LPG 3 Kg dibawa masuk ke dalam mobil lalu kabur.

“Cari sampai dapat. Kalau dibiarkan akan selalu menjamur. Pura-pura beli rokok batangan, keluar curi tabung gas muat di mobil langsung jalan,” tulis Imran Jaya dalam unggahannya di Medsos video rekaman CCTV detik-detik pencurian tabung gas.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Belum ada komentar disini
Jadilah yang pertama berkomentar disini
error: Dilarang Keras Copy Paste!