metrokendari

Berita Terkini Sulawesi Tenggara

Minggu, 19 Januari 2025

Selma Toko Forniture Kini Resmi Hadir di In The Park Kendari

Peresmian Selma Toko Forniture di In The Park Kendari

METROKENDARI.COM – Salah satu toko penyedia furnitur atau mebel dan aksesoris, yakni SELMA kini resmi membuka toko pertama di Kota Kendari tepatnya di In The Park Kendari lantai dua di jalan Brigjen M. Yoenoes, Kelurahan Bende.

Perlu diketahui SELMA di bawah naungan PT Home Center Indonesia, dan juga merupakan bagian dari Kawan Lama Group. Toko mebel ini melebarkan sayap bisnisnya di Bhumi Anoa, dengan terus berekspansi.

Baca Juga: The Palace Jeweler, Gerai Perhiasan Terlengkap Resmi Buka Cabang di In The Park Kendari

Stor Menager Salma Kendari Jamalulail menjelaskan, bahwa Selma di Kendari merupakan toko yang ke 46 di Indonesia, dengan tujuan untuk memenuhi kebutuhan yang mengedepankan fungsi dengan harga terjangkau untuk rumah hingga ruang bisnis di kalangan masyarakat Sultra terkhusus Kota Kendari.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

error: Dilarang Keras Copy Paste!