KolakaNewsPeristiwa

PT CNI Penuhi Tanggung Jawabnya Bantu Warga Terdampak Banjir di Kolaka

×

PT CNI Penuhi Tanggung Jawabnya Bantu Warga Terdampak Banjir di Kolaka

Sebarkan artikel ini
PT CNI Kolaka
Petugas PT CNI lakukan pembersihan di pemukiman warga di Kolaka

Sebagai langkah mitigasi awal, pemerintah daerah setempat dan masyarakat terdampak bencana sepakat memberi waktu selama 4 bulan bagi CNI untuk melakukan rehabilitasi ekologi kawasan dan perbaikan tanggul secara permanen, sehingga kedepan tidak lagi terjadi bencana serupa dan berdampak yang akan merugikan warga.

“Kami sudah sepakat dengan masyarakat dan kami diberi waktu pembenahan selama 4 bulan, melakukan rehabilitasi ekologi kawasan, termasuk pendataan tanaman yang terkena dampak. Kami akan hitung semua kerugian dan selanjutnya diselesaikan sesuai komitmen,” tegas Djen.

Sebagai gambaran, tanggul yang jebol merupakan jalur pembangunan smelter CNI dan bukan pada lokasi penambangan dan kawasan Hutan.

error: Dilarang Keras Copy Paste!