Personel Detasemen Gegana Brimob Polda Sultra Berbagi Sembako ke Warga di Kendari
Mantan Kasat Narkoba Polresta Kendari itu menambahkan, bantuan tersebut merupakan bentuk kepedulian personel Detasemen Gegana Sat Brimob Polda Sultra kepada warga.
“Harapan kami adanya bantuan paket sembako ini dapat membantu saudara-saudara kita yang membutuhkan jelang lebaran idul fitri 1443 Hijriah 2022,” ucapnya.
Laporan. Wayan Sukanta
Belum ada komentar disini
Jadilah yang pertama berkomentar disini
Tinggalkan Balasan