metrokendari

Berita Terkini Sulawesi Tenggara

Senin, 17 November 2025

Penjelasan PT Wika Soal Tanggung Jawab Reklamasi Tambang Batu di Puriala

Kawasan tambang batu PT WIKA

“Jadi tidak benar kalau kami dari PT Wika abai terhadap tanggungjawab reklamasi. Meski dalam MoU dengan PT SMP yang dimediasi oleh Polda Sultra, disepakati kalau tanggungjawab lapangan sepenuhnya jadi urusan PT SMP. Karena, royalti yang diminta PT SMP dari PT Wika selama kerja sama telah dipenuhi,” jelasnya.

Reporter. Al Pagala

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

error: Dilarang Keras Copy Paste!