EkonomiMetro KendariMunas Kadin 2021News

Pasca Terpilih, Arsjad Rasjid Bakal Akhiri Dualisme Kadin

×

Pasca Terpilih, Arsjad Rasjid Bakal Akhiri Dualisme Kadin

Sebarkan artikel ini
Kadin Indonesia
Ketua Umum Kadin Indonesia, Arsjad Rasjid

Sedangkan Anindya Bakrie ditetapkan menjadi Ketua Dewan Pertimbangan Kadin Indonesia.

Di tengah tantangan pandemi, Arsjad menyatakan akan membentuk kepengurusan yang mampu bergerak cepat mengakselerasi program pemulihan kesehatan dan ekonomi.

Ia juga bakal merangkul representasi Kadin daerah dan asosiasi-asosiasi yang menjadi anggota Kadin.

Diungkapkan Arsjad, melalui representasi wajah Indonesia dalam struktur Kadin, konektivitas antara pemerintah pusat dan pelaku usaha di berbagai daerah bisa menjadi lebih dekat dan kuat. Upaya ini diperlukan untuk mempercepat pengembangan potensi di daerah.

Selain itu, agar kolaborasi sektor swasta dan pemerintah menjadi lebih terstruktur, Arsjad juga menginginkan terdapat shadow government di dalam struktur organisasi Kadin.

“Dengan struktur tersebut maka akan memudahkan untuk berkomunikasi mengenai hal-hal yang menjadi aspirasi sektor swasta, seperti investasi. Selain itu, Kadin juga dapat memberikan masukan-masukan yang lebih berdampak nyata kepada pemerintah,” tuturnya.

error: Dilarang Keras Copy Paste!