Inovasi Dosen UMW Kendari, Latih Perawat Beri Pendampingan Pasien DM Tipe 2 Berbasis Android
METROKENDARI.COM – Universitas Mandala Waluya (UMW), salah satu kampus kesehatan ternama di Kota Kendari, terus berinovasi meningkatkan kualitas kemampuan pengetahuan dibidang kesehatan.
Inovasi itu juga dilakukan dengan berbagai kegiatan pengabdian masyarakat, melalui sosialisasi dan edukasi kesehatan.
Salah satu kegiatan yang baru-baru ini dilaksanakan yakni dengan melaksanakan program pelatihan peningkatan kemampuan tenaga Perawat melalui pendampingan terhadap pasien yang mengidap penyakit Diabetes Melitus (DM) tipe 2.
Baca Juga :Â Universitas Mandala Waluya Kendari Dan Asesor BAN-PT Gelar Bimtek Persiapan Akreditasi
Program pelatihan pendampingan itu dikemas dalam acara Focus Group Discussion (FGD) yang melibatkan ahli coaching, ahli informasi teknologi, perawat puskesmas, dan pasien DM tipe 2. FGD ini bertujuan untuk mengumpulkan materi modul intervensi tele-coaching.
Tinggalkan Balasan