DPRD Sultra Bentuk Pansus Selidiki Kasus Kecelakaan Kerja di PT BSJ dan PT KKU Konut
Sementara itu usai hearing di DPRD Sultra pihak PT. KKU yang dimintai keterangan, enggan untuk diwawancarai oleh awak media.
Selain itu PT. BSJ, melalui KTTnya Rijal, mengatakan pihaknya telah melaporkan perihal kecelakaan kerja melalui inspektur tambang.
“Kita sudah laporkan ke Inspektur Tambang,” ujarnya.*
Belum ada komentar disini
Jadilah yang pertama berkomentar disini
Tinggalkan Balasan