metrokendari

Berita Terkini Sulawesi Tenggara

Sabtu, 18 Januari 2025

Banyak yang Tidak Tahu, Ternyata Segini Honor Paskibraka dari Tingkat Kabupaten Hingga Nasional

Foto : Anggota Paskibraka

METROKENDARI.COM – 17 Agustus selalu diperingati sebagai hari Kemerdekaan Republik Indonesia. Salah satu bentuk peringatan HUT RI adalah dengan menggelar upacara bendera di sekolah, instansi pemerintah, hingga istana negara.

Dalam upacara tersebut, proses pengibaran dan penurunan bendera merah putih dilakukan oleh Paskibraka atau Pasukan Pengibar Bendera Pusaka. Setelah bertugas, Paskibraka akan mendapatkan honor atas dedikasi dan pengorbanannya selama berlatih hingga berbulan-bulan.

Ternyata, banyak yang penasaran mengenai kisaran honor yang didapat oleh Paskibraka. Untuk menjawab rasa penasaran tersebut, simak selengkapnya dalam artikel ini.

Kisaran Honor Paskibraka dari Berbagai Tingkat

Sebagai informasi, Paskibraka terbagi ke dalam berbagai tingkatan, mulai dari kabupaten/kota, provinsi, hingga nasional. Pada umumnya, semakin tinggi tingkatannya maka semakin besar honor yang didapat.

1. Honor Paskibraka di Tingkat Nasional

Honor atau upah yang diterima oleh Paskibraka nasional diperkirakan sekitar Rp 3-10 juta. Tak hanya itu, mereka juga berpotensi mendapatkan sejumlah bonus atas kinerjanya.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Belum ada komentar disini
Jadilah yang pertama berkomentar disini
error: Dilarang Keras Copy Paste!