Andi Sumangerukka Daftarkan Diri Calon Ketua KKSS Sultra
Selain itu, ia juga berharap agar KKSS Sultra tetap menjadi payung bagi masyarakat Sulsel dengan tanpa ada sekat- sekat. Dia menambahkan dengan adanya berkas – berkas yang sudah diserahkan ke panitia itu menjadi bukti keseriusan pihaknya . Maka atas dasar itu, dirinya siap mengawal ASR untuk menahkodai KKSS Sultra ke depan.
“Kami mohon bantuan kepada seluruh masyarakat Sulsel untuk kita bisa bersatu dan harapannya seluruh proses ini akan berjalan dengan baik dan sesuai prosedur,”pungkasnya.
Laporan. Yondris Puamalo
Belum ada komentar disini
Jadilah yang pertama berkomentar disini
Tinggalkan Balasan