metrokendari

Berita Terkini Sulawesi Tenggara

Selasa, 11 Maret 2025

Public Speaker No 1 di Indonesia Priska Sahanaya membagikan ilmunya kepada ribuan entrepreneur Indonesia

Keramaian acara workshop dengan pengusaha-pengusaha ternama Indonesia. Sumber gambar: Dok. Pribadi.

Mix Marketing: Pentingnya Integrasi Public Speaking dalam Marketing

Perkembangan dunia bisnis yang terus menghadirkan inovasi dan berubah pesat di era teknologi serta berbagai pilihan produk dan jasa yang saling berlomba-lomba dalam menawarkan berbagai solusi terbaik membuat marketer perlu cermat dalam menentukan cara-cara untuk mengeksekusi strategi pemasaran dan penjualan dengan sebaik-baiknya agar strategi yang dijalankan dapat stand out dari brand-brand lain. Cara marketer mengkomunikasikan keunggulan produk dan jasa melalui promosi dan iklan menjadi proses yang sangat krusial karena pemasar perlu memahami beragam taktik pendekatan marketing dan mengidentifikasi mana taktik terbaik yang sesuai dengan target capaian bisnis, target audiens, begitu juga dengan budget pemasarannya. Sehingga dalam menentukan strategi marketing efektif sangat erat kaitannya dengan kemampuan public speaking marketer yang perlu secara persuasif dapat menarik minat audiens untuk mengenali dan meningkatkan branding bisnis serta utamanya meyakinkan audiens terhadap keunggulan produk dan jasa hingga akhirnya audiens memutuskan untuk menggunakan produk dan jasa yang ditawarkan.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Belum ada komentar disini
Jadilah yang pertama berkomentar disini
error: Dilarang Keras Copy Paste!