metrokendari

Berita Terkini Sulawesi Tenggara

Minggu, 19 Januari 2025

Viral! Iring-Iringan Tank TNI Penuhi Jalan Narogong Bekasi, Ada Apa?

Viral! Iring-Iringan Tank TNI Penuhi Jalan Narogong Bekasi, Ada Apa?

METROKENDARI.COM – Video menunjukkan ada iring-iringan kendaraan alutsista hingga tank di Bekasi, Jawa Barat (Jabar), beredar di media sosial (medsos). Video itu direkam warga dari pinggir jalan.

Dalam video yang beredar, terlihat ada dua truk panjang melintas. Setelah itu, terlihat ada iring-iringan kendaraan tempur (ranpur) tank yang menyusul melintas di lokasi.

Setidaknya ada tujuh tank yang melintas. Di belakang iring-iringan tank ini, terlihat sejumlah pengendara motor yang juga melaju di jalan yang sama.

Disebutkan peristiwa itu terjadi di Jalan Raya Narogong, Kelurahan Cikiwul, Kecamatan Bantargebang, Kota Bekasi.

Penjelasan TNI AD

Kepala Dinas Penerangan TNI AD (Kadispenad) Brigjen TNI Wahyu Yudhayana menjelaskan iring-iringan kendaraan alutsista dan tank tersebut dalam rangka pergeseran menuju tempat latihan.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Belum ada komentar disini
Jadilah yang pertama berkomentar disini
error: Dilarang Keras Copy Paste!