Ikbal berharap, melalui lembaga ini dapat menjadi sarana untuk menjalin silaturahmi antar alumni. Serta, melaksanakan program kegiatan sosial yang dapat bermanfaat untuk sekolah maupun masyarakat secara umum.
“Kita berharap kehadiran IKA SMAPON ini bisa menjadi sarana untuk saling membantu. Selain kegiatan sosial, kita juga akan selalu berupaya membantu jika ada alumni yang terkena musibah,” pungkasnya.
Baca Juga
Reporter. Wayan Sukanta