Tragis! Ibu dan Anak di Muna Jadi Korban Tabrak Lari, 1 Korban Tewas
Yusran menyebut pelaku sempat diamankan dan dibawa ke rumah seorang warga setempat setelah dihakimi massa. Namun, warga tersebut kecolongan sehingga pelaku berhasil melarikan diri.
Sementara itu, dikonfirmasi terakhir korban yang kritis di rumah sakit sudah menyadarkan diri.
Reporter. Yudhi


1 Komentar