Tindak Tegas Pelaku Kejahatan, Polresta Kendari Gelar Patroli Skala Besar
“Tentunya sesuai prosedur akan dilakukan penindakan jika terbukti melakukan pelanggaran yang berkaitan dengan kejahatan. Kalau ada kita dapatkan langsung kita tindak dan amankan,” tegasnya.
Baca Juga : Razia Kos-kosan di Kendari, Belasan ABG Kedapatan Positif Narkoba
Faturrahman mengajak masyarakat Kota Kendari, untuk bersinergi dengan pihak Kepolisian melaporkan jika terjadinya tindak kejahatan.
“Jangan takut, jika ada kejadian kejahatan segera laporkan ke kami. Mari kita sama-sama menjaga kota Kendari agar tetap aman dan kondusif,” pungkasnya.
Reporter. Wayan Sukanta
3 Komentar