Sultra Award 2023, Muhammad Fajar Hasan Raih Penghargaan Kategori Tokoh Pemuda Isnpiratif
Fajar Hasan mengatakan, dengan adanya penghargaan yang ia terima bukan berarti dia yang menjadi representasi anak muda yang lebih hebat.
“Belum tentu, masih banyak teman-teman yang lain justru lebih hebat dari saya, hanya saja secara kebetulan Kendari Pos untuk hari ini memberikan penghargaan itu ke saya,” katanya.
Sementara itu, Direktur Kendari Pos, Irwan Zainuddin mengatakan penganugerahan penghargaan Sultra Award diberikan sebagai bentuk apresiasi Kendari Pos terhadap tokoh berprestasi dan inspiratif.
“Penganugerahan penghargaan ini juga sekaligus menjadi panggung istimewa bagi tokoh yang telah berkontribusi bagi daerah melalui peran dan profesinya,” pungkasnya.
Belum ada komentar disini
Jadilah yang pertama berkomentar disini


Tinggalkan Balasan