Status IPPKH Milik PT GKP Masih Aktiv Berlaku Hingga 2028
Terkait kondisi yang terjadi saat ini, Marlion berharap agar semua pihak menahan diri dan menjaga kondusifitas Pulau Wawonii yang sudah sangat aman dan damai ini.
“Saya juga berharap agar pihak-pihak lain jangan membuat kesimpulan yang berlebihan yang membuat masyarakat resah saat proses hukum sedang  berlangsung,” tutupnya.


1 Komentar