“Soalnya, Raja Jawa ini, kalau kita main-main, celaka kita. Saya mau kasih tahu aja, jangan coba-coba main-main barang ini. Waduh, ini ngeri-ngeri sedap barang ini, saya kasih tahu,” tutur Bahlil.
Bahlil menyebut jika dampak wanti-wantinya itu sudah terbukti. Namun, dia pun tak menjelaskan maksud siapa sosok yang dimaksud itu.
Baca Juga
“Sudah, waduh ini, dan sudah banyak. Sudah lihat kan barang ini kan, ya tidak perlu saya ungkapkan lah,” katanya.