Seleksi Penerimaan SIP, Polda Sultra Komitmen Bersih dan Transparan
Lebih lanjut, Kombes Pol Danang menyebutkan, bahwa terdapat sekitar 416 personel Polda Sultra ikut mendaftar sekolah inspektur polisi tahun 2024.
“Seleksinya dimulai besok dan akan berlangsung selama dua Minggu,” pungkasnya.
Reporter. Wayan Sukanta


2 Komentar