Sebuah Rumah Kos Milik Mantan Bupati Butur Ludes Terbakar di Kendari
“Ada yang melihat ada kobaran api yang bersumber dari rumah tempat kos dan api tersebut berasal dari kamar kosong yang tidak dihuni,” terangnya.
Api baru berhasil dipadamkan setelah tim pemadam kebakaran tiba di lokasi. Dari informasi yang dihimpun, jumlah bangunan yang terbakar sebanyak 6 kamar kos.
Reporter. Wayan Sukanta


1 Komentar