Ekonomi

REFO Sukses Selenggarakan G-Schools Indonesia Summit (GSIS) 2024 dengan Tema “Tren AI dalam Pembelajaran Berbasis Google”

×

REFO Sukses Selenggarakan G-Schools Indonesia Summit (GSIS) 2024 dengan Tema “Tren AI dalam Pembelajaran Berbasis Google”

Sebarkan artikel ini

Pada
bulan September 2024 mendatang, REFO akan mengadakan acara edukasi yang lebih
besar, yaitu Indonesia Future of Learning Summit (IFLS) dengan tema “Integrating AI into Learning”.

“IFLS
2024 adalah yang ketiga, setelah sebelumnya diadakan pada tahun 2019 dan 2023.
REFO ingin menjadi trendsetter dalam
dunia pendidikan, dan karena saat ini AI masih sangat menjadi hot topic, kami ingin terus
mengeksplorasinya agar bermanfaat dengan baik bagi pendidikan di Indonesia,
demi menciptakan Generasi Emas 2045,” ungkap Pepita.

GSIS
2024 menghadirkan tiga Keynote Speaker, yaitu Head of Adoption (APAC) Google
for Education Suan Yeo, Principal Learning Consultant REFO Steven Sutantro, dan
Tim IPEKA BSD Christian School yang terdiri dari Andriani Winoto (Head of
Location/School), Sarialam (Principal, Senior High), Suhendra (Teacher), dan
Juan Jonathan Sarpin (Student, Senior High). Selain tiga Keynote Speaker
tersebut, GSIS 2024 juga menghadirkan 18 kelas paralel yang terbagi dalam dua
sesi, dengan berbagai pembicara ahli dan praktisi pendidikan.

GSIS
2024 didukung oleh Google for Education, Mobile Guardian, dan Acer sebagai
Sponsor; Kompas.id, Suara.com, dan Gatra Media Group sebagai Media Partner;
serta IPEKA BSD Christian School sebagai Supporting Partner.

Press Release ini juga sudah tayang di VRITIMES

error: Dilarang Keras Copy Paste!