NewsTeknlogi

Realme 8 5G Gandeng Evos Microboy, Tantang Gamer Adu Skill dan Level Up

×

Realme 8 5G Gandeng Evos Microboy, Tantang Gamer Adu Skill dan Level Up

Sebarkan artikel ini
Realme 8 5G
Realme 8 5G

Jadi Andalan Aktivitas Sehari-hari, realme C21 Hadir dengan Harga Makin Terjangkau

Kabar seru lain juga datang dari keluarga realme C Series, yaitu realme C21 yang hari ini (22/6) hadir dengan potongan harga dari Rp 1,999,000 menjadi Rp 1,799,000 (diskon sebesar Rp 200,000).

Realme C21 menjadi favorit realme Fans lantaran baterai 5000mAh super besar, hasilkan penggunaan yang tahan lama agar aktivitas pengguna lebih produktif.

Ditambah dengan mode Super Power Saving di mana pengguna bahkan bisa beraktivitas lebih lama saat kapasitas baterai yang tinggal 5% saja. Layar luas realme C21 hingga 6,5 inci (16,5 cm) hadirkan bidang pandang lebih luas yang membuat pengguna semakin nyaman menatap layar, bahkan dalam jangka waktu cukup panjang.

Dengan kapasitas daya besar serta layar lebar, realme C21 kerap menjadi favorit para pelajar yang saat ini masih melaksanakan sekolah online di kesehariannya.

Memiliki 13 MP AI Triple Camera, realme C21 membantu pengguna menghasilkan foto lebih cerah, hidup dan tajam.

Bahkan untuk hunting foto di malam hari, realme C21 sudah dilengkapi mode Super Nightscape yang dapat menangkap gambar dengan lebih tajam di lingkungan minim cahaya.

error: Dilarang Keras Copy Paste!