Perjalanan Panjang Thomas Tuchel, Lama Pensiun Kini Dipanggil Jadi Pelatih Tetap Timnas Inggris
“Tuchel bisa sangat menawan dan diplomatis, dan bisa menghibur dan humoris,” kata jurnalis Jerman Raphael Honigstein kepada BBC.
“Pada saat yang sama, dia bisa sedikit kasar terhadap pemainnya dan itu tidak selalu diterima dengan baik.”
Kini, Tuchel mencoba berkarier di kancah internasional. Mungkin saja, dunia sepak bola internasional yang tidak terlalu sibuk dia akan menjadi tempat yang cocok baginya.
Sebagai pelatih tim nasional Tuchel tidak harus berinteraksi dengan media setiap hari dan tidak terus-menerus berhubungan dengan pemain. Sebaliknya dia dapat berkembang dalam menganalisis pemain dan pendekatan taktis, yang benar-benar cocok dengan kepribadiannya.
Sumber Artikel. BolaSkor.com
Belum ada komentar disini
Jadilah yang pertama berkomentar disini


Tinggalkan Balasan