Pelaku Pembuat PCR Palsu di Kendari Ternyata Mahasiswa, Cetak Pakai Printer di Kos
“Sekarang pelaku kita sudah jadikan tersangka, ini masih akan terus dikembangkan. Kuat dugaan kami ini ada komplotannya yang secara bersama-sama untuk menjalankan bisnis surat PCR palsu ini,” ungkapnya.
Diberitakan sebelumnya, sebanyak 23 mahasiswa gagal berangkat ke Jakarta karena kedapatan surat PCR yang dipakai ternyata palsu saat diperiksa oleh petugas KKP di Bandara Haluoleo Kendari, pada 16 Agustus 2021.
Belum ada komentar disini
Jadilah yang pertama berkomentar disini
Tinggalkan Balasan