Menkes RI Laporkan Satu Warga DKI Jakarta Terkonfirmasi Virus Cacar Monyet
“Dalam hitungan dua hari setelah cek PCR tadi malam hasilnya keluar ternyata positif dan bergejala ringan. Sehingga tidak perlu diisolasi di ICU atau rumah sakit cukup isoman di rumah,”imbuh dr Syahril
Sehubungan dengan cacar monyet, Syahril menegaskan penularan tidak spesifik hanya menyerang kelompok -kelompok tertentu. Cacar monyet, dikatakan berpotensi menular jika adanya kontak erat dengan seseorang yang positif.
“Jadi Cacar Monyet ini tidak menyerang kelompok-kelompok tertentu ya. Jadi semua orang yang memiliki kontak erat memiliki potensi besar penularan atau terinfeksi,” jelas dr Syahril.
Editor. Wayan Sukanta
Belum ada komentar disini
Jadilah yang pertama berkomentar disini


Tinggalkan Balasan