Selain itu, Kapolresta Kendari juga mengingatkan para pelajar agar jangan mengikuti teman-teman yang mengarahkan ke jalan yang salah. Khawatirnya, masa depan rusak gara-gara kesalahan mengikuti pergaulan teman.
“Sebaiknya saling mengajak untuk yang baik-baik, fokus belajar demi masa depan yang lebih baik,” pungkasnya.
Baca Juga
Reporter. Wayan Sukanta