Lukman Abunawas Sebut La Ode Ida Pasangan Ideal Maju di Pilgub Sultra
“Jika tidak ada halangan awal Juli kemungkinan akan kami deklarasikan pasangan secara resmi setelah mendapatkan rekomendasi partai untuk medaftar sebagai pasangan calon gubernur dan wakil gubernur,” jelasnya.
Saat ini Lukman sendiri telah mengantongi dua surat tugas dari PDIP dan Partai Demokrat dengan instruksi melengkapi koalisi dan mencari pasangan.
Untuk kedua instruksi tersebut Lukman telah memenuhi semua instruksi hanya sisa menunggu hasil survey terkait potensi La Ode Ida sebagai calon wakil sebelum diberikan rekomendasi untuk segera dideklarasikan dan mendaftar ke KPU sebagai kontestan gubernur dan wakil gubernur.
Reporter. Wayan Sukanta
Belum ada komentar disini
Jadilah yang pertama berkomentar disini
Tinggalkan Balasan