3. Networking: Kesempatan untuk bertemu dan berjejaring dengan perusahaan dan pelaku industri yang memiliki visi serupa dalam mewujudkan pertumbuhan bisnis yang berkelanjutan.
“Di acara Product Showcase 2.0 ini kami ingin memperkenalkan lebih jauh tentang upaya penanaman pohon yang kami lakukan. Di sini para peserta yang hadir dari berbagai perusahaan & brand bisa berkonsultasi secara langsung terkait rencana penanaman mereka,” ungkap Alma Cantika Aristia, Product Manager, LindungiHutan.
Baca Juga
Cara Terlibat
Bagi yang ingin terlibat langsung dapat mendaftarkan diri melalui bit.ly/LHProductShowcase.