Liga Prancis: Bus Lyon Diserang, Fabio Grosso Alami Luka Parah di Bagian Kepala
Apakah nantinya laga akan digelar di kemudian hari, itu bergantung pada keputusan Komite Kompetisi. Marseille menyayangkan kejadian ini dan “mengutuk perilaku kekerasan yang tak dapat diterima di sepak bola dan masyarakat.”
Sementara Lyon akan mengajukan komplain dalam beberapa hari ke depan. Mereka saat ini berada di posisi terbawah Liga Prancis dengan baru meraih tiga poin. Sedangkan Marseille ada di posisi sembilan dengan 12 poin.
Belum ada komentar disini
Jadilah yang pertama berkomentar disini


Tinggalkan Balasan