“Katanya mau diperbaiki ini jalan, jadi ditimbun. Tapi pasca ditimbun, dibiarkan saja sampai kondisinya sekarang saat ini jadi licin dan berlumpur,” tuturnya, Selasa (29/6/2021).
Baca Juga :Jalan Rusak Parah Tak Kunjung Diperbaiki, Warga Blokir Jalan di Baruga
Baca Juga
Kini warga dan pengendara hanya berharap agar Pemerintah segera melakukan perbaikan agar tidak menyulitkan akses warga.
Sebab, jalan tersebut merupakan satu-satunya akses warga yang dapat dilewati untuk dapat menuju ke ibu kota Unaaha dan sebaliknya.