Jenderal Polisi bintang dua ini menyampaikan, Bansos ini diharapkan dapat membantu dan sedikit meringankan beban kebutuhan ekonomi pasca banjir.
“Jangan lihat besar kecilnya, tapi lihat kepedulian kami yang datang kemari jauh-jauh untuk membantu masyarakat,” harapnya.
Di tempat yang sama, Kapolres Konut, AKBP Priyo Utomo menerangkan, kegiatan penyerahan Bansos ini bentuk sinergi antara Polres Konut dan Polda Sultra.
Baca Juga
“Tentunya ini sebagai bentuk komitmen dan kepedulian Polri khususnya Polda Sultra dan Polres Konut, berbagai untuk masyarakat Konut yang terdampak banjir,” pungkasnya.
Reporter. Wayan Sukanta