Hanya Jualan Popok Bayi, Takahisa Takahara Sukses Jadi Crazy Rich dengan Total Harta Rp 95 T
Pendekatan pemasaran Takahara adalah untuk mencocokkan gaya hidup konsumen. Selain itu juga untuk mempelajari keinginan konsumen dan menuangkannya ke dalam produk berdasarkan kebutuhan mereka.
Perusahaan ini telah memiliki lebih dari 1.300 karyawan dan tenaga kerja gabungan dalam grup yang mencapai lebih dari 12.000 orang.
Belum ada komentar disini
Jadilah yang pertama berkomentar disini
Tinggalkan Balasan