Duel Pemuda Berujung Salah Sasaran, Pria di Kendari Buta Kena Lempar Batu Pondasi
Baca Juga : Duel Maut, Pengamen Tewas Ditangan Seorang Sopir Angkot di Kendari
Dia menyebutkan peristiwa itu terjadi pada Agustus 2021 lalu. Korban langsung dilaporkan namun baru sekarang berhasil ditangkap.
“Pelaku ditangkap di Kelurahan Sodoha, Kecamatan Kendari Barat, pada Selasa (28/6/2022),” kata Fitrayadi.
Akibat perbuatannya itu, dijerat pasal 351 tentang penganiayaan dengan ancaman hukuman 5 tahun penjara.
Laporan. Wayan Sukanta
1 Komentar