“Penyebabnya masalah klasik, dendam antara oknum oknum Siswa yang melibatkan sekolahnya,” ungkapnya.
Saat ini para pelajar yang telah diamankan, dibawa ke Polresta Kendari, untuk diberikan pembinaan agar tidak mengulanginya lagi.
Baca Juga
“Kita beri mereka (Pelajar.red) pembinaan, memanggil orang tuanya dan berkoordinasi dengan pihak sekolah,” pungkasnya.
Reporter. Wayan Sukanta