News

Cegah Teror Buaya, BKSDA Sultra Pasang 5 Titik Papan Peringatan di Muna Barat

×

Cegah Teror Buaya, BKSDA Sultra Pasang 5 Titik Papan Peringatan di Muna Barat

Sebarkan artikel ini
Teror Buaya
BKSDA Sultra Wilayah I dan Polisi pasang papan peringatan rawan buaya di Desa Lemoambo, Kecamatan Kusambi, Muna Barat, Selasa (6/2/2024) Foto. BKSDA Sultra

Sementara itu, Kepala RT 1 Desa Lemoambo, Iswan mengungkapkan akhir-akhir ini buaya kerap muncul di tepi sungai dan muara. Kondisi ini membuat warga kawatir dan sangat berhati-hati untuk beraktivitas.

“Mayoritas warga di Desa Lemoambo berprofesi sebagai nelayan. Mereka takut turun ke laut, karena beberapa kali kerap muncul buaya dengan ukuran yang pernah saya lihat ada sekitar 3 meter sedang berjemur,” ungkapnya.

Reporter. Wayan Sukanta

error: Dilarang Keras Copy Paste!