Cegah Kerumunan, Brimob Polda Sultra Bagikan Daging Kurban Langsung ke Rumah Warga
Baca Juga : Dua Personel Terbaik Brimob Polda Sultra Diutus Jadi Pasukan Perdamaian PBB
Ia juga menambahkan, pada perayaan Idul Adha kali ini pihaknya menyediakan 49 ekor sapi yang di kurbakan dimana jumlah tersebut lebih banyak dari sebelumnya.
“Tentu jumlah sapi yang di kurbakan saat ini lebih banyak dari sebelumnya dan kami berharap semoga bantuan ini bisa memberikan manfaat”, pungkasnya.
Belum ada komentar disini
Jadilah yang pertama berkomentar disini
Tinggalkan Balasan