metrokendari

Berita Terkini Sulawesi Tenggara

Minggu, 1 Februari 2026

Breaking News! Sejumlah Perwira di Polda Sultra Mulai Dir, Dansat Brimob Hingga Kapolres Dimutasi

Mapolda Sultra (Foto.IST)

METROKENDARI.COM – Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo kembali melakukan mutasi besar-besaran di jajarannya.

Tidak terkecuali di Kepolisian Daerah Sulawesi Tenggara (Polda Sultra), sejumlah Perwira menengah (Pamen) berpangkat Kombes Pol dan AKBP mendapat bagian mutasi.

Berkut daftar Pamen di Polda Sultra dimutasi;

1. Dirresnarkoba Polda Sultra, Kombes Pol Bambang Sukmo Wibowo, jabatan baru sebagai Kasubdit IV Dittipiter Bareskrim Polri.

Digantikan oleh AKBP Amry Yudhy Syamsualam Rama Wispha, jabatan sebelumnya Wadirreskrimum Polda Sulsel

2. Dirbinmas Polda Sultra, Kombes Pol Antonius Danang Heruwibowo, Jabatan baru Penata Kebijakan Kapolri Madya TK II Sahli Kapolri.

Digantikan oleh AKBP Suharman Sanusi Jabatan sebelumnya Wadir Intelkam Polda Sultra.

3. Wadansat Brimob Polda Sultra, AKBP Indra Yanitra Irawan, jabatan baru Dansat Brimob Polda Sulbar.

4. Dansat Brimob Polda Sultra, Kombes Pol Sugianto Marweki, jabatan baru ANJAK Madya Bidang Brigade Mobil Korbrimob Polri.

Digantikan oleh Kombes Pol Agus Setiawan, jabatan sebelumnya Teknisi Jibom Korbrimob Polri

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Belum ada komentar disini
Jadilah yang pertama berkomentar disini
error: Dilarang Keras Copy Paste!