Babak Baru Kasus Dugaan Suap Bupati Koltim, Resmi Naik Penyelidikan
METROKENDARI.COM – Kejaksaan Negeri (Kejari) Kabupaten terus intens melakukan penanganan kasus dugaan suap yang menyeret nama seorang Kepala Daerah.
Dalam kasus ini, kepala daerah tersebut merupakan Bupati Kolaka Timur, Abdul Aziz. Terbaru, Kejari Koltim telah resmi menaikan kasus ini ke tingkat penyelidikan.
Baca Juga :Â Polda Sultra Resmi Naikan Status Penyidikan Kasus Dugaan Korupsi Kapal Azimuth 43 Atlantis
Penanganan kasus tersebut disampaikan dalam ekspos oleh Kejari Kolaka pada 9 April 2025.
Sebagai tindak lanjut, Kejari Kolaka telah menerbitkan Surat Perintah Penyelidikan tertanggal 10 April 2025.
Dalam ekspos tersebut, juga terungkap modus dugaan korupsi yang dilakukan oleh Abdul Aziz. Yakni, memberikan imbalan kepada sejumlah anggota DPRD Kolaka Timur sebagai upaya memperoleh dukungan politik pada tahun 2022.
Tinggalkan Balasan