AMI RI Bersama Pemprov Sultra Gelar Penanaman Pohon yang Hampir Punah
“Mikoriza ini merupakan salah satu mikroorganisme dalam tanah yang memang berfungsi dalam menyerap unsur hara dan air dalam tanah. Jadi pada saat musim kemarau kering, disaat itu dia memanfaatkan hifa-hifa (benang-benang halus, red) eksternalnya menyerap unsur hara untuk diberikan ke tanaman. Terutama pada tanah-tanah yang unsur haranya rendah. Termausk tanah tambang yang memiliki logam tinggi. Disinilah kerja Mikoriza,” Pungkasnya.
Laporan: Yondris Puamalo
Belum ada komentar disini
Jadilah yang pertama berkomentar disini
Tinggalkan Balasan